Sinden


ISK,Sinden adalah vokalis pada sebuah pertunjukan,baik ketoprak atau wayang.
Umumnya Sinden berjumlah lebih dari 1 orang untuk mengiringi pagelaran wayang karena harus memberikan pengantar tembang saat pergantian tokoh ataupun saat peperangan.

Menjadi sinden bisa dibilang sulit karena lagu yang dinyanyikan harus banyak cengkok atau istilah lainnya suara dengan lengkingan yang berkelok khas.
Saat ini jarang yang mennggeluti profesi ini karena pembelajaran vokalis jenis ini terbilang sudah sangat sulit ditemui hanya pada sanggar tertentu yang menyediakan pelatihan ini itupun sudah jarang peminat.

Gambar : Sinden pagelaran Tayub desa Sadang
Admin

Related

Budaya dan Pariwisata 2538803380339671073

Posting Komentar

emo-but-icon

New

No.Penting

Fb

Twitter

IKLAN

SLIDER IKLAN

MINI IKLAN

Facebook

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

item