Kebakaran Hutan Bambu
https://isk-kudus.blogspot.com/2014/09/kebakaran-hutan-bambu.html
Telah terjadi kebakaran di hutan bambu di Desa Kajeksan kudus pada pukul 09.15 WIB. Api berhasil dipadamkan oleh warga dengan peralatan seadanya, api baru bisa dipadamkan 2 jam kemudian.
Kebakaran ini sempat mengganggu aktifitas Pondok toriqoh dan api hampir menjalar kerumah warga. Kebakaran ini disebabkan oleh orang yang tidak bertanggung jawab membakar hutan.
Untuk itu dimusim kemarau panjang seperti ini hendaknya masyarakat lebih waspada serta kesadaran dari diri sendiri. Seperti untuk tak membuang puntung rokok sembarangan dan penyebab kebakaran lain.
Kiriman : N Hilmi Firinda>>>Info Seputar Kudus - ISK
#Ries
Kebakaran ini sempat mengganggu aktifitas Pondok toriqoh dan api hampir menjalar kerumah warga. Kebakaran ini disebabkan oleh orang yang tidak bertanggung jawab membakar hutan.
Untuk itu dimusim kemarau panjang seperti ini hendaknya masyarakat lebih waspada serta kesadaran dari diri sendiri. Seperti untuk tak membuang puntung rokok sembarangan dan penyebab kebakaran lain.
Kiriman : N Hilmi Firinda>>>Info Seputar Kudus - ISK
#Ries