Cipkataru " JUM'AT BERSIH "


Kudus 26/09/14, Kegiatan Jumat bersih yang dimulai Dinas Cipkataru dengan target membersihkan Kota Kudus.

Dimulai jam 06.00 pagi Seluruh Pegawai Dinas Cipkataru melakukan bersih bersih, mulai dari Jalan Hos Cokroaminoto, Jalan Hm.Subhan, Jalan Pramuka, Jalan Pemuda dan Depo Rendeng.

Kegiatan yang dilaksanakan di Lingkar Barat Peganjaran dihadiri Kasie Kebersihan Suparmin dan Kabid Kebersihan dan Pertamanan Siti Rochimah.

Menurut Suparmin,Target Adipura pada Oktober depan Harus Tercapai," Bersih bersih sebelum melaksanakan tugas pagi dan direncanakan akan terus dilakukan tiap Jumat Pagi dimulai dari Intern Dinas Cipkataru,dengan tujuan merangsang masyarakat turut serta menjaga kebersihan terlebih menghadapi penilaian Adipura Oktober yang akan datang." Paparnya

Saat ini pelaksanaan bersih bersih sampah di Lingkar Peganjaran ini melibatkan 20 orang dari Depo Kajeksan dan telah disediakan 2 mobil sampah milik Cipkataru.Termasuk Untuk Depo Purwosari melaksanakan kegiatan bersihkan sungai Ragil.

"Kegiatan ini akan berlanjut pada hari Jumat depan dan memaksimalkan masing masing Depo membersihkan lokasi sampah liar disekitarnya." Imbuh Suparmin.

Admin

Related

Info 8598245703622899638

Posting Komentar

emo-but-icon

New

No.Penting

Fb

Twitter

IKLAN

SLIDER IKLAN

MINI IKLAN

Facebook

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

item