Menyebar bibit Padi
https://isk-kudus.blogspot.com/2014/09/menyebar-bibit-padi.html
Kudus (22/09/14) - Musim Tanam ke I di Desa Undaan Tengah Kec. Undaan Kabupaten Kudus telah dimulai. Tahap demi tahap proses bercocok tanam saat ini masih dilakukan diantaranya adalah nyebar wineh pari (penyebaran benih padi).
Koordinator Forum Perkumpulan Petani Pengguna Air (FP3A) Sistem Kedung Ombo H. Kaspono mengatakan, "Gelontoran air dari waduk kedung Ombo telah dimulai 1 september yang lalu,sehingga memang saat ini dibeberapa areal persawahan yang telah mendapatkan pasokan air cukup sudah melakukan penyebaran benih padi."
Salah seorang petani bernama suwoko (38 tahun) berharap musim tanam kali ini dapat menghasilkan hasil panen maksimal sesuai dengan apa yang diinginkan petani saat ini.
#a6
Koordinator Forum Perkumpulan Petani Pengguna Air (FP3A) Sistem Kedung Ombo H. Kaspono mengatakan, "Gelontoran air dari waduk kedung Ombo telah dimulai 1 september yang lalu,sehingga memang saat ini dibeberapa areal persawahan yang telah mendapatkan pasokan air cukup sudah melakukan penyebaran benih padi."
Salah seorang petani bernama suwoko (38 tahun) berharap musim tanam kali ini dapat menghasilkan hasil panen maksimal sesuai dengan apa yang diinginkan petani saat ini.
#a6