Petani Cabai Terancam Merugi

Petani Cabai Terancam Merugi
Kudus (18/8/14) - Mahalnya obat tanaman cabai serta anjloknya harga cabai membuat petani cabai di Desa Bulung Jekulo Kudus merugi.
Akibatnya, tanaman cabai terserang hama Patek dan terancam gagal panen.
Huda Rifwana (21), saat dihubungi via BBM menguriakan,
"Sekarang harga cabai murah, sedangkan obat tanaman cabai mahal akibatnya tanaman kami terkena Hama Patek."
"Hama Patek itu sejenis penyakit cirinya daun menguning serta cabainya tiba-tiba mengering sendiri." Imbuhnya.

Related

Ekonomi 2825081413102741422

Posting Komentar

emo-but-icon

New

No.Penting

Fb

Twitter

IKLAN

SLIDER IKLAN

MINI IKLAN

Facebook

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

item