Kenapa Begitu Menggoda Gunungan Sedekah Bumi?

Aksi saling dorong mendorong untuk memperebutkan sesuatu hal yang terdapat pada gunungan sedekah bumi, itulah kebiasaan masyarakat sekitar ketika selesai arak arakan kirab budaya. Biasanya gunungan tersebut dihiasi dengan beraneka ragam buah buahan, sayur sayuran dan lain sebagainya yang mampu menghasilkan hasil bumi. Secara fantastis gunungan tersebut mampu menghipnotis ribuan masyarakat untuk mendapatkan apa yang diinginkannya tanpa memandang tetangga sebelahnya.

Mengapa bisa begitu? ada apa dibaliknya?
Konon jika mendapatkan hasil bumi dengan cara direbutkan maka akan mendapat berkah dan umur yang panjang. Selain itu juga sebagai ungkapan rasa syukur kepada tuhan yang maha esa atas karunia hasil panen, kesehatan dan rizki yang melimpah.

@Rya                                                                                                                 #dicky_ibrohim

Related

Lintas Kota 4644189204533152774

Posting Komentar

emo-but-icon

New

No.Penting

Fb

Twitter

IKLAN

SLIDER IKLAN

MINI IKLAN

Facebook

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

item