Bagaimana Mengisi Kemerdekaan secara Nyata

Sering kita mendengar atau bahkan melihat di beberapa status Sosmed karena banyaknya persoalan kita menyebut diri belum Merdeka .
Rekan Rekan ISK yang berbahagia
Mengisi Kemerdekaan adalah Bagaimana kita Berterimakasih
Dengan para Pendiri Bangsa
Mekanisme cara Berterima kasih akan bisa sangat beragam,minimal kita tidak mencederai apa yang telah dicapai 69 tahun lalu.
Dengan taat peraturan dan Dengan Berbakti pada Orang Tua itu menjadi suatu dasar untuk melangkah lebih jauh.
Marilah kita mencoba merenungi apa yang sudah kita perbuat untuk bangsa dan negara ini,sudahkah sesuai dengan apa yang sudah kita nikmati dalam era Kemerdekaan ini??
" Bagimu Negeri Jiwa Raga Kami "
Gambar : SDN 24 Galang